Jumlah Lembaga yang berkontribusi dalam Perumusan Kebijakan Teknis dan Pelaksanaan Pemantapan Kewaspadaan Nasional

Lembaga yang berkontribusi adalah lembaga yang terlibat secara aktif dalam Kewaspadaan dini yaitu : 1. Gartap III Surabaya; 2. Lantamal V Surabaya; 3. Komando Resor Militer 084; 4. Lanmar Surabaya; 5. Pasmar Surabaya; 6. Kodim 0830 Surabaya Utara; 7. Kodim 0831 Surabaya Timur; 8. Kodim 0832 Surabaya Selatan; 9. Kejaksaan Negeri Surabaya; 10. Kejaksaan Negeri Tanjung Perak; 11. Polrestabes Kota Surabaya; 12. Polres Tj. Perak; 13. BINDA Jawa Timur; 14. Kantor Imigrasi Kota Surabaya; 15. Kantor Imigrasi Tanjung Perak; 16. Bea Cukai Kota Surabaya; 17. Lanud Wahyudi; 18. Dirjen Pajak Kanwil DJP Jatim I

Data and Resources

Metadata

Field Value
Last Updated mars 5, 2025, 13:03 (+0700)
Created februar 23, 2023, 15:59 (+0700)
Formulasi Jumlah lembaga yang berkontribusi pada tahun berjalan (t)
Satuan Lembaga
Urusan URUSAN PEMERINTAHAN BIDANG KETENTERAMAN DAN KETERTIBAN UMUM SERTA PERLINDUNGAN MASYARAKAT [1.05]